Posts

Foto-Foto Misa Minggu II KKIA - Oktober 2025

Image
Pada Minggu, 12 Oktober 2025, Misa KKIA Minggu II terlaksana dengan baik dan lancar di Gereja Holy Cross - Henderson. Misa kali ini dipimpin oleh Romo Daniel Sitanggang. Ayo, siapa yang kangen dengan Romo Daniel? Jangan kaget sekarang rambutnya gondrong hehe. Inilah beberapa foto-fotonya.

Foto-Foto Doa Rosario II KKIA Oktober 2025

Image
Pada Sabtu, 11 Oktober 2025 lalu, bertempat di kediaman Ibu Dewi F. Atmadji, Doa Rosario II KKIA terlaksana dengan baik dan lancar, dihadiri oleh umat dari berbagai wilayah. Istimewanya, doa kali ini dihadiri oleh dua Romo sekaligus, yaitu Romo Roy (welcome back Romo), dan Romo Rivan (yang justru malah gantian mau pulang kampung). Inilah beberapa foto-fotonya.

Foto-Foto Doa Rosario I KKIA Oktober 2025

Image
Tiba lagi kita di bulan Oktober yang juga merupakan bulan Rosario bagi umat Katolik. Kembali rangkaian Doa Rosario KKIA dimulai setiap hari Sabtu. Kali ini Rosario I dilaksanakan pada Sabtu, 4 Oktober 2025 di kediaman Bapak Johanes dan Ibu Juna di Flat Bush dan dihadiri oleh umat dari berbagai wilayah. Inilah foto-fotonya.